Sidak Pasar Jagasatru dan Kanoman, dalam rangka menjelang Ramadhan - Berita - Badan Pusat Statistik Kota Cirebon

Waktu normal layanan Pelayanan Statistik Terpadu BPS Kota Cirebon setiap hari Senin - Jumat pkl. 08.30 - 15.30 (istirahat pkl. 12.00 - 13.00)

Telah Rilis Publikasi Kota Cirebon dalam Angka 2025 klik disini

Pelayanan Statistik Terpadu BPS Kota Cirebon bisa anda akses di Ladakoster

Sidak Pasar Jagasatru dan Kanoman, dalam rangka menjelang Ramadhan

Sidak Pasar Jagasatru dan Kanoman, dalam rangka menjelang Ramadhan

8 Maret 2024 | Kegiatan Statistik Lainnya


08 Maret 2024      Dalam rangka pemantauan harga komoditas pangan menjelang Hari Besar Keagamaan Nasional (HBKN) Ramadan & Idul Fitri Tahun 2024. Sidak Pasar Tradisional menjelang Hari Besar Keagamaan Nasional (HBKN) Ramadan & Idul Fitri Tahun 2024 di pasar Kanoman dan Jagasatru. Yang ikut Hadir pada sidak itu antara lain . Asisten Perekonomian dan Pembangunan Sekretariat Daerah Kota Cirebon;  Kepala Dinas Koperasi, Usaha Kecil, Menengah, Perdagangan dan Perindustrian Kota Cirebon; Kepala Dinas Ketahanan Pangan, Pertanian dan Perikanan Kota Cirebon; Kepala Bagian Perekonomian dan Sumber Daya Alam Sekretariat Daerah Kota Cirebon; Direktur Utama Perumda Pasar Berintan Kota Cirebon. Kepala Kantor Perwakilan Bank Indonesia Cirebon; Kepala Badan Pusat Statistik Kota Cirebon; Kepala Perum BULOG Kantor Cabang Cirebon; Satgas Pangan Polres Cirebon Kota.
Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik Kota CirebonJl. Sekar Kemuning I Evakuasi

Cirebon 45136 Jawa Barat - IndonesiaE-mail: bps3274@bps.go.idTelp: +62 231 485524

Fax: +62 231 484403 Lokasi pada GoogleMap 

logo_footer

Hak Cipta © 2023 Badan Pusat Statistik